Manfaat Nge - Blog
Kenapa Semua Orang Perlu Nge – Blog

1. Ngeblog
membantu anda mengembangkan passion
Banyak orang yang belum menemukan passion masing – masing karena banyak
alas an tentang kesibukan bekerja, orang seperti itu hanya bisa membayang
bayangkan saja passion yang
dimilikinya. Passion ditemukan dengan
cara mencoba, dipakai, dan dipelajari, bila anda tidak memiliki waktu untuk
mengembangkan passion fisiki, mungkin
passion anda di blog.
2. Ngeblog
melatih kreatifitas Ngeblog
melatih kreativitas berpikir dan berkarya Anda
Banyak alasan bila kita ingin membuat blog, salah satunya
bingung mau bikin apa. Padahal bila kita membuat blog kita bisa menulis apapun
yang sedang kita pikirkan, lama – lama juga akan ketemu ide untuk membuat
sebuah cerita atau pengalaman yang pernah terjadi. Kita tidak usah memikirkan
bagus atau tidaknya, kita pikirkan saja ada tulisan yang baru diblog.
3. Ngeblog melatih
disiplin dan mengembangkan kebiasaan konsisten
Bila kita adalah seorang karyawan yang memiliki jadwal yang ketat, kita
bisa melatih disiplin lewat membuat blog. Dengan membuat blog kita bisa melatih
kedisiplinan kita dengan dilakukan secara rutin, memang awalnya sedikit berat
tapi kalau sudah biasa akan mudah dan tidak akan terlupa untuk membuat blog.
4. Ngeblog melatih Anda
membagi dan mengatur waktu
Dengan
nge – blog kita bisa membagi waktu, karena ila sudah terbiasa membuat tulisan
untuk blog kita akan memaksa diri kita untuk membuat tulisan yang baru. Dengan
keaadaan seperti itu kita bisa mengatur waktu kita sendiri. Tetapi kita dalam
membuat blog harus dalam waktu yang ideal karena ila tidak kita akan terburu
buru dan hasilnya kurang bagus.
5. Ngeblog memberi Anda
waktu pribadi dan kepuasan pribadi di luar pekerjaan
Bila kita nge – blog kita sudah mengeluarkan semua yang
ada di pikiran kita, karena itu blog bisa juga dikatakan sarana pribadi, karena
pada saat ngeblok pasti anda terfous ke bog tersebut.
6. Ngeblog membuka
jaringan baru untuk Anda.
sekarang sudah dunia digital, semua serba menggunakan internet, bila ada hal yang kurang tau tinggal search di google, dengan kata lain akan banyak orang yang akan melihat blog kita bil ada orang yang memiliki hobi dan pemikiran yang sama. Dengan hal itu kita bisa menambah banyak teman dan membuka jaringan baru kepada orang lain.
sekarang sudah dunia digital, semua serba menggunakan internet, bila ada hal yang kurang tau tinggal search di google, dengan kata lain akan banyak orang yang akan melihat blog kita bil ada orang yang memiliki hobi dan pemikiran yang sama. Dengan hal itu kita bisa menambah banyak teman dan membuka jaringan baru kepada orang lain.
Di sebuah blog kita harus menambahkan sesuatu yang baru
agar pwmbacanya tidak bosan,karena itu kita butuh mencari hal – hal yang baru
dan tanpa disadari kita sudah belajar banyak hal, baik yang berguna dalam
kehidupan sehari hari atau yang berguna dimasa mendatang.
8. Ngeblog membantu Anda
mengeluarkan unek-unek.
blog bisa disebut juga tempat untuk curhat, di situ kita bisa mengeluarkan unek unek kita tentang apapun, contohnya unek unek tentang gaji dan masih banyak lagi. Dengan mengeluarkan unek unek kita bisa mengurangi beban pikiran kita.
blog bisa disebut juga tempat untuk curhat, di situ kita bisa mengeluarkan unek unek kita tentang apapun, contohnya unek unek tentang gaji dan masih banyak lagi. Dengan mengeluarkan unek unek kita bisa mengurangi beban pikiran kita.
9. Ngeblog membantu bos
Anda memahami kelebihan Anda.
Dengan memperlihatkan kelibihan anda orang orang di kantor akan ikut
terpesona, karena itu bila kita memiliki keahlian dengan blog, tidak menutup
kemunginan bila mendapat posisi di kantor tersebut.
10. Ngeblog itu gampang
dan gratis.
Bila kalian
ingin membuat sebuah blog itu sangat mudah, tinggal membuka situs pembuat blog
dan membuat blok kalian masing masing, selai itu membuat blog juga gratis atau
tidak dipungut biaya, bahkan kita bisa mendapat uang dari blog tersebut.
Inilah manfaat blog semoga berguna.
yuk kita ngeblog!
BalasHapusdisuruh komen, yaudah komen
BalasHapus